Hallo teman teman di artikel kali ini saya akan memberikan script tentang cara setting konfigurasi dasar mikrotik / konfigurasi mikrotik dasar menggunakan script. Tujuan nya adalah agar teman teman bisa lebihcepat untuk melakukan konfigurasi dasar mikrotik.