Pata tutorial kali ini saya akan membahas bagaimana mengatasi error yang terjadi pada webmail dengan pesan Connection to storage server failed. Masalah ini terjadi pada vps saya sendiri yang menggunakan vesta panel. Hal ini terjadi pada saat saya selesai meng update vesta panel saya yang menggunakan os Linux Distro Centos 7.